Stok Beras Melimpah, Bulog Pati Sebut Persediaan Aman Setahun Lebih
SAMIN-NEWS.com,PATI - Pimpinan Cabang Bulog Pati, Nur Hardiansyah menyebut stok beras di gudang mencapai 79 ribu ton. Jumlah persediaan pangan itu dikatakan aman hingga setahun ke depan. Dirinya mengatakan jumlah...
