Jalan ”Slilit” ke Kolam Tambat Kapal Sudah Mulus

SAMIN-NEWS.COM  BERKAT pendekatan dan lobi-lobi penuh kesabaran oleh seoang pengawas lapangan pelaksanaan pekerjaan jalan menuju kolam tambat kapal di sekitar Pulau Seprapat di Desa Bendar, Kecamatan Juwana, Pati, maka bagian sepenggal ruas jalan tersebut yang semula menjadi ”slilit” dari keseluruhan ruas jalan itu, kini sudah mulus. Maksudnya, bagian sepenggala jalan panjang 25meter yang sebelumnya pemilik lahan di depannya tidak boleh disentuh oleh proyek itu, akhirnya merelakan.

Dengan demikian, akhirnya penggalan bagian dari ruas jalan secara keseluruhan sudah beraspal dan berbeton mulus dari ujung jalan hingga lokasi rencana kolam tambat kapal, sehingga tahapan berikutnya akses jalan tersebut tinggal menunggu proses penyelesaian pembangunan jembatan di ujung jalan masuk dari selatan. Proyek jembatan tersebut diharapkan sudah tuntas di awal Desember 2019 medatang, sehingga tajhun berikutnya tinggal melanjutkan penuntasan pembangunan kolam tambat kapal.(Foto:SN-Sigit)

About Post Author

Redaksi Samin News

Seputar Informasi Masyarakat Independen
Previous post kata Tulisan Orang Sepuh Jowo Bibit, Bebet ,Bobot Masih Dominan Menjadi Tokoh.
Next post Patih Gajah Mada leluhur Yang Patut Kita Jadikan Panutan Masa Setelah Nusantara Bersatu Memilih Mengasingkan Diri Meninggalkan Pangkat, Harta Dan Tahta.
Social profiles